Haii para blogger .
Pasti saat kalian berkelana (Ciah Berkelana :v) diblog-blog orang sering kali mendapat blog-blog orang yang berisikan music, nah, kali ini gw mau share cara memasang widget music diblog (Music DiBlog).
Widih panjang juga ya judulnya ??
Tapi santai aja , Tutorialnya gak panjang kok.
Caranya gampang banget ,
Silahkan kalian ikuti turorialnya ^^
- Pertama-tama kalian harus mengunjungi website ini Divine Music,
- Pilih genre yang kalan ingin kan,Contoh POP(bukan :poop: ya :v)
- Setelah itu akan keluar Nama-nama BANDnya , Pilih nama BAND yang kalian inginkan , Contoh Blink-182 (Bukan Blink putih abus-abu ya :v)
- Setelah itu akan keluar Script dari music tersebut , lalu copy script tersebut.
- Lalu login ke Blog sobat , untuk lebih cepatnya klik DISINI
- Cari Tataletak -> Tambah Widget-> HTML/JavaScript.
- Paste-kan script lagu tadi disana dan Beri judul lalu Klik Simpan
Taraaaa,Widget Music pun sudah terpasang di blog kalian ^^
Semoga Bermanfaat
----------Selamat Mencoba ^^ ----------